Read our previous post
Cara Menambah Follower Twitter dengan Auto Posting Info
Menambah Follower Twitter dengan Teknik Auto Posting Informasi

Sebagai contoh mimin membangun account @ArtikelGallery dengan memasang feed/rss dari beberapa blog/web informasi agar berhubungan dengan account twitter @ArtikelGallery .
Langkah-langkahnya sebagai berikut:
1. masuk dan buat account ke Twitterfeed
2. kita ambil contoh website KOMPAS , nah carilah logo bertuliskan rss / feed
3. untuk KOMPAS , kebetulan banyak sekali menyediakan rss / feed ,
sebagai contoh kita ambil rss all (rss untuk keseluruhan berita kode
rss-nya adalah http://www.kompas.com/getrss/all
4. pada menu dalam twitterfeed, berikan nama rss-nya sesuka anda pada kolom “Feed Name“, dan masukan kode rss http://www.kompas.com/getrss/all pada kolom “Blog URL or RSS Feed URL“
5. ikuti langkah selanjutkan pada menu-menu didalam twitterfeed
setelah settingan berhasil, maka account twitter anda akan seara
otomatis menampilkan informasi dari website KOMPAS secara 24 jam, dan
diharapkan dapat memancing orang lain untuk mem-folllow account
tersebut.
Semoga Bermanfaat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar